Hari ini aku akan review handbody favorite aku, kenapa favorite aku? Karena dari dulu cari handbody yang bener - bener bisa mencerahkan kulit secara nyata bukan sugesti itu susah. Akhirnya aku coba - coba banyak sekali merk handbody tapi ingat mesti yang AMAN yah.
Pertama kali aku pengen nyoba The Face Shop Honey Citron Tea Moisture Body Lotion ini karena ada kandungan citron dan madunya . Akhirnya beli deh, harganya gak begitu mahal di bawah Rp.200.000,- untuk berat 300 ml/ 10.14 fl. oz,
Ini penampakan botol belakang tulisan
Semuanya dalam tulisan hangul, kecuali ingredients, directions, dan caution nya.
Handbody the face shop ini bahan utamanya adalah madu untuk menutrisi dan menghaluskan kulit, dan lemon untuk mencerahkan kulit.
Produk ini baik digunakan setelah dibuka 12 bulan.
Handbody ini juga dilengkapi dengan pump, jadi gampang untuk digunakan, untuk teksturnya agak creamy dan wangi citrun, segar banget hihi.
Untuk aku pribadi setelah aku pakai selama 2 bulan, kulit saya menjadi cerah dan halus.
Aku pakai setiap selesai mandi, ketika kulit masih terasa lembab. Karena handbody akan bekerja maksimal ketika mengaplikasikannya ke kulit dalam keadaan lembab .
Oh yah handbody ini juga bikin aku suka karena melembabkan banget, jadi gak perlu takut lg untuk di aplikasi ulang - ulang ketika kulit kering. Karna kulit lembab terus
Good Luck Ladies
^.^.
No comments:
Post a Comment
thank u :)